18 November 2013

Gambar Desain Rumah Minimalis 1 Lantai

Contoh Gambar Desain Rumah Minimalis 1 Lantai

Rumah minimalis merupakan pilihan model rumah yang sekarang ini banyak diminati oleh banyak orang. Apalagi rumah minmalis memiliki konsep yang sederhana tidak terlalu memakan banyak ruang tapi tetap terlihat elegan dan juga modern. Tidak heran mengapa saat ini banyak dipilih oleh beberapa orang selain karena sekarang lahan tanah semakin sempit dengan banyakanya dibangun gedung-gedung serta perumahan-perumahan elite. Bagi yang ingin mendirikan sebuah rumah, ada beberapa gambar desain rumah minimalis 1 lantai yang bisa digunakan sebagai referensi. Gambar desain rumah minimalis dengan 1 lantai adalah berikut ini.

Contoh Gambar Desain Rumah Minimalis 1 Lantai
Contoh Gambar Desain Rumah Minimalis 1 Lantai

Gambar desain rumah minimalis 1 lantai yang pertama adalah terdiri dari 2 ruang tidur, 1 kamar mandi, 1 ruang keluarga dan 1 ruang tamu tanpa pembatas. Tidak ketinggalan pula terdapat teras untuk mempercantik rumah sederhana 1 lantai dan juga taman belakang yang bersebelahan dengan dapur. Di samping teras terdapat carport dan di depan teras terdapat taman mini pula yang menambah cantik penampilan depan rumah. Pada gambar desain rumah model minimalis 1 lantai ini tampak terlihat bahwa warna cat tembok dengan warna atap terlihat selaras dan perpaduannya tidak terlalu norak.

gambar denah rumah minimalis 1 lantai
gambar denah rumah minimalis 1 lantai

desain rumah minimalis 1 lantai 3 kamar

gambar rumah minimalis 1 lantai 2013
gambar rumah minimalis 1 lantai 2013

gambar desain rumah minimalis 1 lantai full
gambar desain rumah minimalis 1 lantai full

Gambar desain rumah minimalis 1 lantai berikutnya memiliki beberapa ruangan yang terdiri dari 3 kamar tidur di mana 1 sebagai kamar tidur utama dan 2 sisanya adalah kamar tidur anak. Lalu 1 ruang kamar mandi, 1 ruang tamu yang hanya diberi pembatas lemari TV untuk ruang keluarga. Sedangkan ruang keluarga untuk menuju ke ruang makan tidak diberi pembatas agar akses lebih mudah dan terlihat lebih lapang. Ruang makan bersebelan dengan teras belakang dan di samping ruang makan terdapat ruang dapur. Sisa tanah di samping dapur dan kamar tidur anak diberi lahan taman kecil. Pada bagian depan rumah terdapat carport dan juga teras tak ketinggalan pula taman kecil untuk mempercantik depan rumah.

Do you want to share?

Do you like this story?

YOU MIGHT ALSO LIKE

Tidak ada komentar:

Posting Komentar